LPK WAKAWASHI MANDIRI INDONESIA
Merupakan Lembaga Pengirim Peserta Pemagang Ke Jepang
( Sending Organization "SO" )
VISI MISI
Program pelatihan
Penerimaan SIswa
Peta Siswa di Jepang
Tentang Kami
LPK WAKAWASHI MANDIRI INDONESIA
Berdiri sejak tahun 2016. Kami bergerak di bidang pelatihan Bahasa Jepang dan jasa pemagangan ke luar negeri khususnya Jepang. Lembaga Pelatihan Kerja (LPK) WAKAWASHI MANDIRI INDONESIA (WMI) merupakan lembaga swasta yang bergerak dibidang pengembangan kompetensi Sumber Daya Manusia, khususnya Pemagangan Luar Negeri (Jepang).
PROSES REKRUITMEN SELEKSI
Syarat pendaftaran magang ke Jepang :
LPK WAKAWASHI MANDIRI INDONESIA
- Laki-laki / Perempuan Usia 18 – 26 tahun.
- Minimal Lulusan SMA / SMK sederajat.
- Sehat Jasmani dan Rohani.
- Tidak cacat fisik, tidak bertato, tindik /bekas tindik, buta warna, dan berkata mata.
- Tinggi badan minimal laki-laki 160 cm, perempuan 150 cm.
- Berat badan proporsional.
- Bersedia mengikuti pelatihan bahasa dan budaya Jepang, fisik mental disiplin sampai saat mau diberangkatkan ke Jepang.
- Surat pernyataan keikutsertaan program magang bermaterai cukup.
- Sanggup menanggung biaya yang telah ditentukan.
- Pada saat mendaftar menyerahkan :
Foto copy masing-masing 3 lembar
(Kartu keluarga, Kartu tanda penduduk, Akte kelahiran, Ijazah SD, SMP/MTS, SMA/SMK, Perguruan Tinggi (apabila ada) dan Transkrip Nilai.
b. Surat Ijin Orang Tua / Suami / Isteri bermaterai.
c. Surat keterangan belum pernah mengikuti program pemagangan ke Jepang.
d. SKCK (Surat keterangan catatan kriminal).
e. Kartu kuning.
f. Pas foto terbaru dengan baju putih lengan panjang, berdasi hitam, berlatar putih, ukuran :
4 cm x 6 cm = 5
3 cm x 4 cm = 10